Selasa, 12 Januari 2010

Cara Mengubah Judul Blog ke Artikel Pada Search Engine

Banyak sekali cara yang dilakukan agar SEO friendly, salah satu diantaranya ialah dengan mengubah judul blog anda ke judul artikel atau postingan pada search engine.
Teknik ini sangat penting dilakukan agar tampilan blog anda pada search engine bukanlah judul blog yang didahului, melainkan judul artikel atau postingan yang setelah itu diikuti dengan judul blog anda.
Hal tersebut secara logika sangatlah berguna, karena pada saat seorang user melakukan pencarian pada mesin pencari, kemungkinan besar kata atau kalimat yang diketikan sesuai dengan judul artikel atau postingan anda dan bukan nama atau judul blog anda. Sehingga mesin pancari pun akan mengurutkan yang terlebih dahulu muncul ialah judul blog - judul artikel sesudah itu barulah  judul artikel - judul blog.
Berikut cara cara mengubah judul blog ke judul artikel pada search engine :
  1. Masuk ke Layout > Edit HTML 
  2. Cari (CTRL+F) <title><data:blog.pageTitle/></title>
  3. Ganti tag tersebut dengan:
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<title><data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>
</b:if>
 

     4.   Setelah itu simpan dan selesai.

Bookmark and Share

5 komentar :

  1. Tidak semua template dapat memakai cara ini!

    BalasHapus
  2. Mas Artikel yang cara mengubah judul blog ke artikel....tolong dikasih info untuk mengganti tanda petik pada

    Biar yang masih awam g bingung
    makasih, tolong kunjungi saya juga ya di
    www.wisatanusantaraku.blogspot.com
    New Comers

    BalasHapus
  3. Sebelumnya saya ucapkan trims,telah berbagi ilmu cara mengubah judul blog ke judul artikel pada search engine,akan saya coba...!!!

    BalasHapus
  4. Makasih buat info'y. Dicoba moga cocok dengan templet blog saya. makasih

    BalasHapus
  5. Ini tergantung Template ya gan?? Udah dicoba gak ada perubahan


    Salam dari http://hunian-inspirasi.blogspot.com/

    BalasHapus